Minggu, 03 Mei 2015

TUGAS BAHASA INDONESIA 2#

Resensi novel
Judul novel    : Cinta Afika
Penulis           : Melia Love Yanti
Penerbit         : Media Pressindo
Tahun terbit  : 2012
Tebal             :112 halaman

SINOPSI
Buku cinta afika ini tentang cinta segitika remeja. Fino,afika dan sheila. Tiga sosok yang mewakili remaja masa kini. Fino yang kaya dan tampan, Afika gadis sederhana yang memiliki pemikiran dewasa dan selalu rendah hati dan sheila gadis cantik yang berprinsip fashion diatas segalanya.
Ketiganya memiliki konflik cinta yang saling berkaitan,ruwet seperti benang kusut.
UNSUR INTRINSIK NOVEL
1.     Tema : cinta segitiga remaja, yang mempunyai sifat dan karakteristis yang berbeda.
2.    Latar belakang : sekolah,rumah dan kantor.
3.    Waktu  : pagi hingga malam
4.    Suasana  : menyenangkan dan mengharukan
5.    Alur   : novel ini menggunakan alur maju mundur artinya cerita terjadi flashback ke masa lalu dan kejadian yang akan datang.
6.    Gaya bahasa  : menggunakan bahasa yang sangat mudah dimengerti oleh para pembacanya.
7.    Amanat  : bahwasannya mendekati cewek itu tidak harus dengan kemewahan,karna tidak semua cewek itu matre.
8.    Penokohan  : (1) fino pria kaya dan tampan tetapi tetap rendah hati. (2) afika gadis sederhana yang memiliki pemikiran dewasa dan slalu rendah hati. (3) sheila gadis cantik yang berprinsip fashion diatas segalanya.

KELEBIHAN NOVEL
Dalam novel ini terdapat masukan yang membuat kita terinspirasi untuk mendekati cewek itu tidak harus menggunakan uang karna tidak semua cewek menyukai kemewahan. Ditambah lagi penggunaan bahasa yang mudah dimengerti dan penempatan tempat yang sangat detail.

KEKURANGAN NOVEL

Pada saat akhir ceritanya kurang nyambung dan kurang dimengerti endingnya itu seperti apa.



Nama : Sayidatul Mufarrohah
Npm   : 16112890

Kelas  : 3ka27